Operasi Hitung Bilangan Bulat | SOAL UN MATEMATIKA SMP/MTs | Download Soal Ujian Nasional
Headlines News :
Home » » Operasi Hitung Bilangan Bulat | SOAL UN MATEMATIKA SMP/MTs

Operasi Hitung Bilangan Bulat | SOAL UN MATEMATIKA SMP/MTs

Written By Unknown on Selasa, 19 Februari 2013 | 04.54

SOAL UN MATEMATIKA SMP/MTs | Operasi Hitung Bilangan Bulat

Contoh Soal dan Pembahasannya
Dalam kompetisi Matematika, setiap jawaban benar diberi skor 3, jawaban salah diberi skor -1, dan jika tidak menjawab diberi skor 0.

Dari 40 soal yang diujikan, Dedi menjawab 31 soal, yang 28 soal di antaranya dijawab benar. Skor yang diperoleh Dedi adalah ….
A. 81
B. 84
C. 87
D. 93

Pembahasan
- 28 soal benar, skornya adalah 28 × 3 = 84.
- 3 soal salah, skornya adalah 3 × (-1) = -3.
Skor yang diperoleh Dedi adalah 84 + (-3) = 81.

Jawaban A

Download Prediksi Ujian Nasional Matematika SMP/MTs 2013 
Share this article :

0 komentar:

Terima kasih telah berkunjung di Download Soal Ujian Nasional

Jika ada pertanyaan silahkan berkomentar di form yang sudah disediakan !

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

LATIHAN ONLINE

 
Copyright © 2011. Download Soal Ujian Nasional - All Rights Reserved